Inilah 4 Tipe Petir yang Kerap Terjadi di Indonesia

Senin, 16 Mei 2022

Petir adalah salah satu fenomena alam yang berkaitan dengan hujan lebat ketika cuaca sedang ekstrem terjadi. Biasanya, peristiwa hujan diawali dengan terjadinya petir, sehingga petir atau kilat dapat menjadi sebuah indikasi terjadinya hujan lebat.

Berdasarkan keterangan resmi dari Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (Lapan), menjelaskan bahwa setidaknya ada empat tipe petir, yaitu awan ke tanah (cloud-to-groudn), awan ke awan (cloud-to-cloud), awan ke udara (cloud-to-air), dan dalam awan yang sama (intra-cloud).

Petir Cloud-to-Ground, Awan ke Tanah

Petir CG adalah sebuah tipe petir yang terjadi akibat adanya pelepasan muatan antara awan dan tanah. Pada pembentukan petir, pemisahan muatan akan menghasilkan suatu medan listrik. Medan listrik ini bisa berubah secara drastis karena berbagai macam alasan, terutama akibat dipole vertikal medan listrik selama badai atau akibat pemisahan muatan oleh gravitasi dan pergerakan vertikal angin.

Selama badai terjadi, maka selain menghasilkan medan listrik yang besar, juga terdapat dipole induksi antara bagian bawah awan dan tanah.

Petir Cloud-to-Cloud, Awan ke Awan

Untuk tipe petir berikutnya adalah petir Cloud-to-Cloud (CC) atau petir awan ke awan. Tipe petir CC ini adalah tipe pelepasan muatan listrik yang berbeda dari sebelumnya. Diketahui bahwa tipe petir ini tidak dapat menimbulkan ancaman terhadap bangunan dan kehidupan di tanah, tetapi justru dapat membahayakan sebuah penerbangan.

Petir Intra-Cloud, Awan ke Awan

Tipe petir yang ketiga ialah petir Intra-Cloud (IC) atau antara awan-awan yang sama. Disebutkan bahwa tipe petir yang ketiga ini adalah tipe petir yang paling umum terjadi. Tipe petir IC (Intra-Cloud) ini diakibatkan oleh pelepasan muatan antara pusat-pusat muatan yang berlawanan dalam awan yang sama.

Petir Cloud-to-Air, Awan ke Udara

Tipe petir yang terakhir adalah tipe petir CA yaitu petir awan ke udara, yang mana biasanya terjadi ketika muatan positif dalam awan berinteraksi dengan udara yang bermuatan negatif.

Itulah beberapa jenis tipe petir yang perlu kamu ketahui, mengetahui informasi tersebut adalah hal yang baru dan rasanya menyenangkan, namun ada juga hal yang menyenangkan lainnya yaitu bermain slot. Bermain slot memang terasa menyenangkan dan jika menang itu hanyalah bonus dari keberuntungan.

Leave a Reply

Your email address will not be published.